08112652210 / 08112652244 info@akeyodia.com

Program sensitivity training di perusahaan atau instansi diselenggarakan untuk meningkatkan kerja sama tim agar lebih baik lagi. Program sensitivity training dapat dilakukan intern atau menggandeng vendor. Perusahaan atau instansi dapat menyelenggarakannya sesuai dengan kebutuhan dan target yang hendak dicapai. Namun secara umum program sensitivity training memiliki tujuh materi yang musti dibahas.

Berikut adalah enam materi umum program sensitivity training yang dapat membantu karyawan:

 

#1. Cara Menciptakan Lingkungan yang Positif

Dalam program sensitivity training, dibahas tentang cara menciptakan lingkungan yang positif, terbuka, dan ramah yang mengundang dinamika positif.

 

#2. Cara Mengembangkan Komunikasi yang Baik

Dalam program sensitivity training, karyawan diajak untuk memahami komunikasi yang baik agar mampu bersama-sama menyusun strategi di perusahaan dengan tepat. Program sensitivity training diharapkan dapat mendorong karyawan di tempat kerja untuk mengembangkan komunikasi yang lebih terbuka.

 

#3. Mengenali Satu Sama Lain

Dalam program sensitivity training, karyawan diajak untuk mengenali kekuatan dan pendapat unik satu sama lain. Hal ini terjadi karena rekan kerja berasal dari semua latar belakang dan di berbagai tingkat profesional. Dengan memahami satu sama lain, karyawan dapat menumbuhkan lingkungan yang lebih kolaboratif di mana karyawan akan saling memperhatikan dan menghargai perbedaan satu sama lain.

 

#4. Refleksi Diri

Dalam program sensitivity training karyawan diberikan kesempatan melakukan refleksi diri. Tujuannya untuk meningkatkan kesadaran diri dan kecerdasan emosional seorang profesional.

 

#5. Menumbuhkan Rasa Ingin Belajar

Dalam program sensitivity training, belajar tentang keragaman, kepekaan, dan inklusivitas tentu tidak akan selesai dengan cepat. Sehingga program sensitivity training dapat diselenggarakan menjadi beberapa sesi pelatihan selama beberapa bulan dengan menggunakan pedoman lain untuk mendukung pembelajaran berkelanjutan tentang topik tersebut.

 

#6. Berlatih Saling Menghargai

Dalam program sensitivity training semua peserta diajak untuk memahami bagaimana mewujudkan kebersamaan untuk mencapai tujuan perusahaan. Karyawan diajarkan cara mendengarkan dan menghormati pendapat orang lain yang beragam, bahkan pemimpin perusahaanpun perlu melakukan hal yang sama.

Berikut adalah enam materi umum dalam program sensitivity training yang akan diajarkan kepada karyawan. Hubungi kami jika perusahaan Anda membutuhkan dalam program sensitivity training.




VIDEO (VLOG) COACH EDWIN


Jangan lewatkan menonton video dari Coach Edwin tentang Life, Spiritual dan Bisnis untuk mendapatkan manfaatnya.


pelatihan pikiran bawah sadar

Program Kami

 

Jika Anda membutuhkan pembicara terkait motivasi, konsultasi berbagai masalah kehidupan / bisnis, Coach untuk menangani masalah yang Anda hadapi, silahkan konsultasikan kepada kami melalui whatsApp sekarang juga.



Apa Masalah Anda?




WhatsApp